welcome
selamat menikmati
17 Mei 2010
Bunga Untuk Muslimah
Jadilah seperti lebah yang hanya hinggap di atas bunga-bunga yang semerbak harum dan di atas ranting-ranting yang segar saja.
Bunga kedua
Engkau tak punya waktu untuk mengorek aib orang lain dan kesalahan orang lain.
Bunga ketiga
Bila ALLAH sudah bersamamu siapa lagi yang harus engkau takuti???
tapi, bila ALLAH menjadi musuhmu kepada siapa lagi engkau akan berharap???
Bunga keempat
Api kedengkian akan menggerogoti tubuh dan terlalu mudah cemburu adalah laksana api yang membara.
Bunga kelima
Bila engkau tak bersiap-siap sejak hari ini, maka esok tidak akan menjadi milikmu.
15 Mei 2010
tips untuk remaja muslim
Untuk menyia-nyiakan usia dengan berbagai hal yang tidak bermanfaat.
Untuk mendewakan harta dan menimbunnya.
Untuk mencari-caru kesalahan orang lain, menggunjingnya, dan melupakan kesalahan diri sendiri.
Untuk tenggelam dalam hawa kenikmatan hawa nafsu dan menuruti segala yang diinginkan.
Untuk menghabiskan waktu dengan permainan yang tiada mendatangkan faedah.
Untuk mengabaikan kebersihan badan, merapikan rumah, wewangian, dan disiplin.
Untuk meminum minuman yang haram dan segala yang mengandung penyakit.
Untuk mengingat musibah , bencana dan kesalahan yang telah berlalu.
Untuk melupakan akhirat dan bekal untuknya serta mengabaikan keberadaannya.
Untuk menghambur-hamburkan harta dalam perkara yang diharamkan.
pesan untuk muslimah
Untuk senyuman indahmu yang menghembuskan cinta dan mengalirkan kasih sayang kepada semua.
Untuk ucapan-ucapan baikmu yang membangun persahabatan sejati dan menjauhkan rasa dengki.
Untuk dermamu yang membahagiakan si miskin, menyenangiu si fakir dan mengenyangkan si lapar.
Untuk selalu bersanding dengan AL-qur'an sermenghayati, membaca, dan mengamalkan sambil beristighfar.
Untuk senantiasa berzikir, beristighfar, memanjatkan do'a dan memperbaiki tobat.
Untuk rasa malu dan hijabmu yang diperintahkan oleh ALLAH
Untuk bergaul dengan perempuan yang baik yang selalu dekat dan kepada ALLAH, takut kepada ALLAH SWT, mencintai agama dan menjunjung tinggi nilai-nilainya.
Untuk berbakti kepada kedua orang tua, menyambung silaturrahmi, menghormati tetangga, dan menyantuni anak yatim.
Untuk membaca dan menelaah buku-buku yang bermutu dan bermanfaat.
3 Mei 2010
kata-kata mutiara
Smile is the shortest distance between two people.
Senyum adalah jarak yang terdekat antara dua manusia
Real power does not hit hard , but straight to the point.
Kekuatan yang sesungguhnya tidak memukul dengan keras , tetapi tepat sasaran
السلطة الحقيقية لا تضررت بشدة ، ولكن الحق على الهف
You have to endure caterpillars if you want to see butterflies. (Antoine De Saint)
Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint)
Only the man who is in the truth is a free man.
Hanya orang yang berada dalam kebenaranlah orang yang bebas.
Every dark light is followed by a light morning.
Malam yang gelap selalu diikuti pagi yang tenang.
ويعقب دائما والليل المظلم من صباح هادئ.
Laughing is healthy, especially if you laugh about yourself.
Tertawa itu sehat, lebih-lebih jika mentertawakan diri sendiri.
الضحك هو صحي ، وأكثر من ذلك إذا كنت تضحك عن نفسك.
The danger of small mistakes is that those mistakes are not always small.
Bahayanya kesalahan-kesalahan kecil adalah bahwa kesalahan-kesalahan itu tidak selalu kecil.
Kesalahan kecil bisa mengakibatkan kesalahan yang lebih besar. Bersamaan dengan kesalahan itu, persoalannya bisa menjadi besar pula. Maka kesalahan kecil pun harus segera dibetulkan.
الضحك هو صحي ، وأكثر من ذلك إذا كنت تضحك عن نفسك.
خطر الأخطاء الصغيرة هو أن الأخطاء لم تكن صغيرة دائما.
هفوة
To be silent is the biggest art in a conversation.
Sikap diam adalah seni yang terhebat dalam suatu pembicaraan.
The worst in the business world is the situation of no decision. (Napoleon).
Yang terparah dalam dunia usaha adalah keadaan tidak ada keputusan. (Napoleon).
الأسوأ في عالم الأعمال هو حالة من عدم اتخاذ أي قرارات. (نابليون).
Dig a well before you become thirsty.
Galilah sumur sebelum Anda merasa haus.
حفر بئر قبل أن يشعر بالعطش.
Good manners consist of small sacrifices.
Sopan – santun yang baik yang terdiri dari pengorbanan –pengorbanan kecil.